Salah satu hal paling menggemaskan yang akan terjadi pada Bunda selama kehamilan adalah munculnya baby bump, alias bentuk perut yang bertambah gembung seiring bertumbuhnya janin. Tak...
Bunda tentu tahu, awal masa kehamilan identik dengan morning sickness dan ngidam hal-hal yang kadang tidak terpikirkan sebelumnya. Namun, tidak banyak yang menyadari bahwa ayah juga...
Saat mengandung, tubuh Bunda cenderung cepat lelah. Pikiran pun akan gampang stres. Di sinilah pentingnya me time ibu hamil. Hamil bukan kondisi yang mudah bagi seorang...
Menyambut kelahiran buah hati, calon orang tua lazimnya menggelar baby shower atau yang lebih dikenal dengan nama syukuran di Indonesia. Gelaran ini tak lain dan tak...
Usia kehamilan Bunda sudah memasuki trimester III? Hore! Ini waktu yang tepat untuk mewujudkan daftar belanja keperluan bayi yang sudah dipersiapkan sejak lama. Tidak heran jika...
Salah satu alasan banyak ibu ingin hamil pada usia 20-an adalah agar usia dengan sang anak tidak terpaut jauh. Atau, supaya masih kuat mendampingi anak yang...
Sejumlah penelitian mengungkapkan, mendengarkan musik saat persalinan dapat membuat ibu merasa lebih relaks dan membantu melancarkan proses kelahiran. Nah, Bun, berikut adalah beberapa lagu untuk persalinan...
Memasuki trimester ketiga kehamilan, Bunda pasti sedang asyik-asyiknya mengumpulkan perlengkapan untuk calon bayi. Mulai dari pakaian, alat makan, hingga tempat tidur si kecil tersusun dalam daftar...
Ketika menjalani masa-masa kehamilan, Bunda tentu akan merasakan banyak perubahan pada tubuh, salah satunya yang paling menonjol adalah membesarnya ukuran perut. Oleh sebab itu, mau tidak...
Dengan kondisi perut yang semakin membesar saat hamil, mau tidak mau Bunda tentu harus menyesuaikan sejumlah hal, termasuk cara berpakaian. Jika biasanya Bunda menggunakan pakaian yang...